Roti Manis dengan Metode Autolysis.
Anda Bisa masak Roti Manis dengan Metode Autolysis menggunakan 12 bahan dan 9 Langkah. Inilah cara Anda mencapai itu.
Bahan-Bahan dari Roti Manis dengan Metode Autolysis
- Anda Perlu dari bahan a.
- Persiapkan 500 gr dari Tepung Protein Tinggi bisa di mix dengan tepung terigu sebaguna dengan perbandinagn 3:2.
- Persiapkan 100 gr dari gula pasir.
- Anda Perlu 2 butir dari kuning telur.
- ini 2 gr dari bread improver (bs di skip).
- Persiapkan 250 gr dari air (menyesuaikan).
- ini 30 gr dari susu bubuk.
- ini dari bahan b.
- ini 7 gr dari ragi (setengah bungkus yg kemasan sachet) buat pasta.
- Anda Perlu dari bahan c.
- Persiapkan 80 gr dari margarin/mentega.
- ini 5 gr dari garam (kalau pake butter salted atau margarin saya sering skip garam).
Roti Manis dengan Metode Autolysis instruksi
- Campur semua bahan A. Tipsnya sebaiknya gula di cairin di air yg digunakan biar gampang larut (Sisihkan sedikit air utk membuat pasta ragi dua sdm).
- Ulen sebentar biar tercampur rata jangan sampai ada sisa tepung yg belum tercampur. Bulatkan dough. Tutup dengan plastik wrap. Diamkan (autolysis) dengan kisaran waktu 6-8 jam saya malah sempat 10 jam. Bikin dr jam 12 malam. Baru dilanjutkan jam 9 pagi.
- Setelah didiamkan dough akan membentuk gluten. Siap di masukkan BAHAN B : ragi yg sudah dilarutkan dengan air 2 sdm (buat pasta). Ulen sebntar agar ragi tercampur rata..
- Lalu masukkan BAHAN C : mentega dan garam, ulen sebentar pake tangan. Atau bisa dibantu dengan hand mixer bisa di searching di yutub cara mengulen roti dengan hand mixer. Ada di channel yutub resep papa☺️. Bisa sampai kalis elastis (window pane).
- Begitu kalis bulatkan adonan. Diamkan hingga mengembang 2x lipat.
- Setelah proofing kempeskan adonan untuk mengeluarkan udara di dalam adonan. Lalu timbang adonan, saya masing2 50 gr. Masing2 dirounding lalu dibentuk dan diisi sesuai selera.
- Resting sebentar 10-15 menit. Oles dengan susu uht atau kuning telur bisa juga hanya di semprot air di permukaannya..
- Panggang dengan suhu 200 derajat selama 15 menit (sesuai oven masing). Begitu matang oles dengan margarin/mentega.
- Siap disajikan.