Recipe: Appetizing 4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran

Aneka Resep Kue Indonesia and resep populer.

4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran.

4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran Anda Bisa punya 4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran menggunakan 10 bahan dan 9 Langkah. Inilah cara Anda memasak itu.

Bahan-Bahan dari 4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran

  1. ini 200 gram dari tepung pro tinggi.
  2. Persiapkan 2 gram (1,5 sdt) dari garam halus.
  3. Persiapkan 20 gram dari gula pasir halus.
  4. ini 4 gram (1,25 sdt) dari ragi instan.
  5. Anda Perlu 100 gram dari air hangat.
  6. Anda Perlu 20 gram (1,5 gram) dari telur ayam.
  7. Persiapkan 20 gram dari mentega.
  8. ini dari Bahan olesan.
  9. ini 1 butir dari telur kocok lepas.
  10. ini Secukupnya dari tepung panir.

4. Roti Goreng Isi Kare Sayuran Langkah - Langkah

  1. Buat starternya dulu. Masukkan100 gram tepung pro tinggi, ragi instan, dan 60 ml air hangat ke dalam mangkok. Aduk rata hingga menjadi adonan kasar yang basah. Tutup plastik wrap atau kain dan biarkan adonan mengembang lebih dari dua kali lipat. (Saya: adonan basah dan lengket sampai mikir, jadi ga rotinya 🤔🤔🤔).
  2. Siapkan mangkok besar, masukkan sisa tepung terigu, gula, garam, air, telur, dan starter. Uleni adonan hingga tidak lengket kurleb 10 menit. Beri tepung pada tangan jika adonan terasa lengket. (Saya: sudah mulai PD kalau jadi rotinya😉😉😉).
  3. Taburi permukaan meja dengan tepung, tuangkan adonan ke atasnya dan mulai menguleni adonan hingga menjadi adonan yang kalis, tandanya adonan tidak lengket, terasa kenyal, elastis dan lembut.
  4. Tambahkan mentega ke adonan, dan uleni adonan hingga mentega tercampur rata dan adonan menjadi lembut dan lentur. Proses menguleni tahap ini kira-kira membutuhkan waktu 20 - 30 menit.
  5. Letakkan adonan ke dalam mangkuk yang telah diolesi dengan minyak goreng, tutupi permukaan mangkuk dengan plastik atau kain dan istirahatkan adonan selama + 1 jam atau hingga mengembang 2 kali lipat.
  6. Kempiskan adonan, letakkan di meja yang telah ditaburi tepung. Bagi adonan menjadi 5 buah dengan  berat yang sama. Bulatkan masing-masing bagian menjadi bola adonan yang smooth dengan cara menggelindingkannya di meja menggunakan telapak tangan. Istirahatkan hingga mengembang 2 x lipat.
  7. Jika bola adonan telah mengembang, ambil satu buah bagian adonan, letakkan di atas meja yang telah ditaburi dengan tepung terigu. Gilas adonan menjadi pipih atau tekan-tekan dengan telapak tangan. Isikan 1 sendok makan adonan isi ke tengahnya, kemudian tekuk adonan seperti pastel, hingga isi tertutup. Rapikan sambungan antar adonan dengan menjepit-jepitnya menggunakan jari tangan hingga rapat. Rapikan roti, bentuk agak lonjong, kemudian tata di atas loyang.
  8. Gulingkan adonan ke telur kocok dan taburi dengan tepung panir hingga semua bagian roti tertutup dengan tepung. Tata di loyang dan tutup adonan dengan kain dan istirahatkan selama 30 menit atau hingga  mengembang 2 kali lipat.
  9. Panaskan wajan dengan minyak agak banyak, goreng roti dengan api kecil hingga permukaannya kuning keemasan, angkat dan tiriskan.  Serap kelebihan minyak menggunakan tissue dapur. Sajikan hangat..